Optimalkan Operasional Stasiun Tanah Abang, Pemprov DKI Tambah Fasilitas Jalur Kereta

JAKARTA, MEDIAJAKARTA.COM- Dalam rangka menunjang optimalisasi operasional KAI (Kerta Api Indonesia), utamanya KRL (Kereta Rel Listrik) di Stasiun Tanah Abang, Jakarta Pusat, Pemprov DKI Jakarta bekerja sama dengan Kementerian Perhubungan dan Kementerian PUPR untuk menambah fasilitas jalur kereta guna mengatasi kepadatan penumpang. Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta, Heru Budi Hartono, mengatakan pertumbuhan penumpang yang menggunakan […]

Continue Reading