Kasus Covid-19 di Jakarta per 23 Januari 2022, Naik 1.217 kasus
JAKARTA, MEDIAJAKARTA.COM – Kepala Bidang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit, Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta, Dwi Oktavia memaparkan, dalam beberapa waktu terakhir terjadi peningkatan jumlah kasus Covid-19 yang cukup signifikan. Berdasarkan data terkini Dinas Kesehatan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta, jumlah kasus aktif di Jakarta hari ini naik sejumlah 1.217 kasus, sehingga jumlah kasus aktif kini sebanyak […]
Continue Reading