Kualitas Udara DKI Jakarta Masuk Nomor Tiga Terburuk di Dunia

Ilustrasi polusi udara di Jakarta Pusat. Foto : Antara. JAKARTA, MEDIAJAKARTA.COM– Pada Senin, 27 Mei 2024, kualitas udara di DKI Jakarta berada dalam kategori tidak sehat, menjadikannya kota dengan kualitas udara ketiga terburuk di dunia berdasarkan data dari situs pemantau kualitas udara IQAir. Menurut data yang dipantau pada pukul 05.15 WIB, indeks kualitas udara (AQI) […]

Continue Reading

Indonesia Kutuk Israel Terkait Serangan Israel Terhadap Rumah Sakit Al-Ahli Di Gaza

Tampak seorang anak Palestina yang menjadi korban serangan bom yang dilakukan Israel di Jalur Gaza, Palestina. RIYADH, MEDIAJAKARTA.COM- Presiden  Republik Indonesia Joko Widodo (Jokowi) mengecam keras tindak kekerasan yang terjadi di Gaza, Palestina yang telah menyebabkan penderitaan dan jatuhnya korban sipil. “Indonesia mengecam keras tindak kekerasan yang terjadi di Gaza karena telah mengakibatkan penderitaan dan […]

Continue Reading

Presiden Jokowi Pimpin Upacara Peringatan Detik-detik Proklamasi Indonesia Ke-78 di Istana Negara

Presiden Joko Widodo memimpin Upacara Peringatan Detik-Detik Proklamasi dalam rangka Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-78 Kemerdekaan Republik Indonesia di Istana Merdeka, Jakarta, pada Kamis, 17 Agustus 2023.  Foto : Setpres. JAKARTA, MEDIAJAKARTA.COM- Upacara Peringatan Detik-Detik Proklamasi dalam rangka Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-78 Kemerdekaan Republik Indonesia di Istana Merdeka, Jakarta, pada Kamis, 17 Agustus 2023, […]

Continue Reading

Peringatan HUT Kemerdekaan Ke 78 Indonesia Dimeriahkan Kirab Budaya

JAKARTA, MEDIAJAKARTA.COM- Prosesi kirab budaya dari Monumen Nasional menuju Istana Merdeka, Jakarta, pada tanggal 17 Agustus 2023, mengawali kemeriahan peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-78 Kemerdekaan Republik Indonesia (RI). Berbeda dari tahun sebelumnya, kirab budaya kali ini memiliki rute yang lebih panjang dan durasi yang lebih lama. Prosesi kirab budaya diawali dengan penyerahan duplikat bendera […]

Continue Reading

Indonesia-Amerika Serikat Teken Kemitraan Pengembangan Energi Bersih

Sekretaris Jenderal Kementerian ESDM Rida Mulyana (kanan) dan Assistant Secretary of Commerce dan Director General of the U.S. and Foreign Commercial Service, U.S. Department of Commerce Arun Venkataraman usai penandatanganan MoU di Gedung Kementerian ESDM, Jakarta, Kamis (16/3/2023). Foto : ANTARA. JAKARTA, MEDIAJAKARTA.COM- Pemerintah Indonesia melalui Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) dan Amerika […]

Continue Reading
Cuaca Jakarta

BMKG Perkirakan Sejumlah Daerah di Indonesia Bakal Diguyur Hujan Lebat

JAKARTA, MEDIAJAKARTA.COM- Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprakirakan beberapa wilayah di Indonesia berpotensi mengalami hujan lebat disertai angin kencang dan kilat, seperti sebagian wilayah Jawa dan Sumatera. Informasi di situs BMKG yang dipantau dari Jakarta, Jumat menyebutkan daerah pertemuan dan perlambatan kecepatan angin atau konvergensi terpantau memanjang di Laut China Selatan, dari Kalimantan Barat […]

Continue Reading
Korban Covid-19 di India.

Gelombang Kedua Pandemi Covid-19 India dan Ancaman Besar Terhadap Indonesia

  Oleh : Juan Ambarita* India kini tengah berada dalam gelombang kedua kasus pandemi covid-19. Per tanggal(13/5), tercatat lebih dari 20 juta orang terinfeksi, 226 ribu lebih di antaranya dinyatakan meninggal dunia. Dengan jumlah ini menjadikan India sebagai negara dengan peringkat kedua setelah Amerika Serikat dalam hal jumlah positif Covid-19 terbanyak di dunia kini. Dengan […]

Continue Reading