Lumba-lumba Ditemukan Mati di Daerah Konservasi Myanmar

YANGON, BISNISASEAN.COM.COM- Satu lumba-lumba langka telah ditemukan mati di daerah konservasi Sungai Ayeyarwady di Myanmar, demikian laporan Global New Light of Myanmar pada Kamis. Seorang nelayan pada Selasa menemukan lumba-lumba betina yang mati tersebut mengambang di perairan antara Mandalay dan Kyaukmyaung dengan batu terikat pada ekornya. Perhimpunan Konservasi Margasatwa (WCS), yang melaporkan kasus itu, mengatakan […]

Continue Reading

Myanmar Minta Indonesia Berinvestasi di Negara Bagian Rakhine

JAKARTA, BISNISASEAN.COM – Penasihat Keamanan Nasional Myanmar U Thaung Tun dalam pertemuan dengan Menteri Luar Negeri Retno Marsudi di Jakarta, Rabu, meminta Indonesia berinvestasi untuk mendukung perekonomian di negara bagian Rakhine. “Kegiatan ekonomi di Rakhine akan dapat menjamin keberlangsungan hidup masyarakat di sana,” kata Menlu di sela-sela Peringatan 51 Tahun ASEAN di Jakarta. Tanpa menjelaskan […]

Continue Reading

Myanmar Dilanda Banjir, PBB : 148 Ribu Warga Terpaksa Mengungsi

Banjir yang melanda Myanmar. Foto : Screenshot Irrawaddy. NEW YORK, BISNISASEAN.COM – Kantor Koordinasi Urusan Kemanusiaan Perserikatan Bangsa-Bangsa atau Office for the Coordination of Humanitarian Affairs (UN-OCHA) menyatakan siap membantu negara Asia Tenggara yang dilanda banjir serius akibat hujan musim penghujan. Berdasarkan laporan UN OCHA, banjir musiman yang melanda Myanmar telah membuat 148.000 orang terpaksa […]

Continue Reading

Malaysia Dorong ASEAN Ajak Myanmar Dialog Selesaikan Masalah Rohingya

Pengungsi Rohingya. Foto : UN. JAKARTA, BISNISASEAN.COM- Menteri Luar Negeri Malaysia Saifuddin Abdullah mendorong ASEAN agar mengagas dialog dengan Myanmar demi menyelesaikan krisis kemanusiaan yang menargetkan etnis minoritas Rohingya. Saifuddin mengatakan negara Asia Tenggara harus mampu mencari pendekatan baru yang jauh lebih proaktif untuk meyakinkan Myanmar menangani konflik di negara bagian Rakhine, tempat kekerasan terhadap […]

Continue Reading

Topotels perluas pasar ke Myanmar

Hotel Topotels (Foto: Jawapos.co.id) JAKARTA, BINISASEAN.COM, – Memanfaatkan peluang kemudahan berbisnis Masyarakat Ekonomi Asean, jaringan hotel asal Indonesia, Topotels Hotel & Resort, akan memperluas pasarnya di Myanmar. Bekerjasama dengan perusahaan lokal, Realta Hospitality Management Company, Topotels mulai April mendatang akan mengelola beberapa hotel di Myanmar. “Ini merupakan kesempatan baik dalam rangka mewujudkan Masyarakat Ekonomi Asean. Topotels Hotel & Resort ingin menjadi […]

Continue Reading

Myanmar perlu lebih banyak reformasi kebijakan sebelum masuk MEA

the ASEAN Economics community. Foto : house.com.mm Bisnisasean.com, Yangoon, – Myanmar masih perlu melakukan lebih banyak lagi perubahan sebelum siap bergabung dengan Masyarakat Ekonomi Asean (MEA), termasuk perbaikan di bidang transportasi, infrastruktur, pasokan listrik, dan terutama reformasi kebijakan ekonomi, ujar para pakar ekonomi setempat yang tergabung dalam lembaga think thank lokal Parami Rountable Group (Myanmar […]

Continue Reading

Berebut pasar Asean Open Sky

Ilustrasi Asean Open Sky. Foto : Antara/Yusran Uccang Oleh : Wahyuana Bisnisasean.com, Jakarta, – Pasar tunggal penerbangan Asean (Asean Open Sky) adalah kebijakan membuka wilayah udara intra sepuluh negara Asean, mulai berlaku 31 Desember 2015.  Melalui kebijakan ini, maskapai-maskapai penerbangan sesama negara Asean diberi kebebasan melayani penerbangan ke bandara-bandara internasional yang telah diakreditasi Asean Open […]

Continue Reading