Industri Garam di Sampang Sangat Prospek
Foto : Republika SAMPANG, TERKINI.CO- Industri garam nasional yang dikelola PT. Garam di Sampang, Madura, Jawa Timur, sangat prospek. Untuk itu, perlu sinergi yang baik antara BUMN ini dengan Komisi VI DPR dan Pemda setempat. Hal tersebut disampaikan Anggota Komisi VI DPR RI Slamet Junaidi, Selasa. (16/6) di Sampang, Madura. “Industri garam di […]
Continue Reading