PT MRT Jakarta Optimistis Konstruksi Fase 2A Selesai pada Maret 2025
JAKARTA, MEDIAJAKARTA.COM – PT MRT Jakarta optimistis pengerjaan konstruksi fase 2A MRT Jakarta CP 201 selesai pada Maret 2025. Breakthrough tersebut merupakan salah satu milestone dari pekerjaan konstruksi fase 2A. Hal itu diungkapkan Direktur Konstruksi PT MRT Jakarta Silvia Halim. Menurutnya, mesin bor terowongan (tunnel boring machine) 2 telah berhasil menembus dinding sisi utara Stasiun […]
Continue Reading